• (0274) 391007, 391288
  • rsudwonosari06@gmail.com

STUDI BANDING DARI RSUD ARGA MAKMUR, KABUPATEN BENGKULU UTARA


Hari ini Kamis (7/1) RSUD Wonosari menerima kunjungan studi banding tentang Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) dari RSUD Arga Makmur, Kabupaten Bengkulu Utara. Studi banding dipimpin oleh direktur RSUD Arga Makmur dr. Jasmine Silitonga, Sp.KK, M.Kes. Rombongan tamu disambut oleh direktur RSUD Wonosari dr. Heru Sulistyowati,Sp.A  di Aula Amarilis .

Tujuan studi banding khususnya adalah untuk mempelajari pola pengelolaan keuangan BLUD RSUD Wonosari. Dalam sambutannya Direktur RSUD Wonosari menyampaikan bahwa BLUD penuh RSUD Wonosari  baru dilaksanakan tahun 2013. Beliau juga menyampaikan tentang profil RSUD Wonosari dilanjutkan tentang Promosi Wisata di Kabupaten Gunungkidul.  Acara selanjutnya  diisi dengan tanya jawab seputar pola pengelolaan keuangan dan dilanjutkan telusur ke lapangan. 

(PKRS)

  • By admin
  • 07 Februari 2019
  • 17

Berita Terbaru


RSUD Wonosari Gelar Pemantauan dan Evaluasi Mutu Pelayanan Pasca Akreditasi

Wonosari, 10 Oktober 2025 – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD)…

CAPAIAN INDIKATOR MUTU NASIONAL (IMN) RSUD WONOSARI SEMESTER 1 TAHUN 2025

RSUD Wonosari terus berkomitmen meningkatkan mutu pelayanan melalui pemantauan dan…

RSUD Wonosari Gelar Forum Komunikasi Publik: Wujud Transparansi dan Komitmen Peningkatan Layanan Kesehatan

Wonosari – RSUD Wonosari menggelar Forum Komunikasi Publik pada Rabu…